Buku & Generasi Digital
Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi kini telah membawa babak baru dalam peradaban manusia. Terbukti bahwa kini manusia-manusia modern mulai dihadapkan pada sebuah fenomena digital yang merambah hampir ke semua lini kehidupan.
Dulu, ketika nenek moyang kita hidup dalam masa-masa “berburu & meramu”, mereka mencoba memvisualisasikan doa & harapan dengan bentuk-bentuk gambar yang dapat kita temukan di dinding-dinding goa.
Dulu, ketika nenek moyang kita mulai mengenal huruf, kita masih dapat temukan berbagai peninggalan berupa naskah-naskah kuna [manuskrip] yang berisi tentang segala aspek kehidupan pada masa itu.
Kini, dua generasi manusia yang berasal dari peradaban yang berbeda tersebut telah “menghilang” seiring dengan semakin cepat perubahan yang terjadi pada era digital.
Lalu, apa yang akan terjadi setelah era digitalisasi?
.
.
.
…………… [ … Read More … ] ……………..