intro III

kumbang itu tlah menunggu di sana
bercerita tentang kisah penghuni rumah kayu
yang dihiasi dengan canda

dan rimbun kasih; namun adakah hadirku
masih berarti tatkala dirimu meraih
semua asa yang kau cita

kumbang itu tlah menunggu di sana
bercerita tentang kisah penghuni rumah kayu
yang dihiasi dengan canda

dan rimbun kasih; namun adakah hadirku
masih berarti tatkala dirimu meraih
semua asa yang kau cita
