Metode Penelitian … # 2

Materi metode penelitian sering kali menjadi “momok” bagi mahasiswa karena terlanjur dipersepsi sebagai mata kuliah yang sulit. Padahal, dengan memahami kerangka berpikir yang jelas, metode merupakan sebuah cara untuk mengetahui lebih detail objek penelitian yang sedang dikaji.

Sayangnya, banyak mahasiswa yang lebih memilih “jalan pintas” dengan menganggap metode penelitian identik dengan sebuah “mantra” yang terus saja diulang-ulang, tanpa pernah paham esensi yang diucapkannya.

.

.

.

……………… [ … Read More … ] ………….